Lightweigh Access Point (LAP) adalah AP yang dikonfigurasi melalui WLC (Wireless LAN Controller) sedangkan Autonomous Access Point adalah AP yang konfigurasinya dilakukan di setiap AP sehingga AP jenis ini bekerja secara independen dan tidak bergantung kepada WLC.
Cara melakukan Konversi Cisco Lightweight Access Point ke Autonomous Access Point, anda dapat mengikuti langkah-langkah pada video tutorial di bawah ini.